Posted by : Ecko Saputra Kamis, 28 Juli 2016

    Assalamualaikum Wr.Wb, Teman-teman kali ini saya akan memberikan masalah yang terjadi pada laptop saya, yaitu pada saat program aplikasinya di minimize kan tetapi aplikasi itu tidak ada pada taskbar. Berikut ini beberapa langkah agar minimizena muncul di taskbar (khususnya untuk Linux Mint):
  1. Klik kanan pada menu taskbar kemudian klik/pilih Add Applets to the panel, maka akan  muncul jendela seperti ini:
  2. Carilah Window List dan diklik Tombol Add pada pojok kanan bawah jendela. Dengan demikian aplikasi yang di minimize akan muncul pada taskbar.
Selamat mencoba, semoga berhasil. Wassalamualaikum Wr.Wb...

Popular Posts

- Copyright © EckoSaputra SAja Lha - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -